Mizantium Interior adalah sebuah perusahaan perseroan yang bergerak di bidang layanan interior. Sebagai sebuah One Stop Interior Shop, Mizantium Interior memberikan layanan yang komprehensif, mulai dari konsultasi, jasa desain interior, pekerjaan meubel dan interior, mekanikal dan elektrikal, lighting, serta pekerjaan sipil dan konstruksi. Memulai kiprahnya sejak 15 Desember 2011 Mizantium Interior telah dipercaya untuk menangani berbagai macam proyek interior dan pembangunan seperti perumahan, apartemen, properti, interior, playground, electrical, dan lainnya.
Mizantium Interior harus dapat memberikan manfaat sebanyak-banyaknya bagi semua pihak, mulai dari pemegang saham, karyawan, pelanggan, mitra usaha, masyarakat, dan pihak pendukung lainnya.
Menjadi sebuah produsen meubel dan interior yang terpercaya dan memberikan manfaat bagi seluruh pelanggan di Indonesia dan Mancanegara.
- Membangun sumber daya manusia untuk berkarya dengan profesional, yang melayani dengan tulus, ramah, penuh perhatian, jujur, dan berorientasi untuk memberikan manfaat.
- Membangun, menjalankan, dan mengembangkan perusahaan dengan standar pabrikasi yang modern, bersih, dan efisien.
- Mengusahakan kesejahteraan yang penuh keberkahan bagi semua pihak, mulai dari pemegang saham, karyawan, pelanggan, mitra usaha, masyarakat, dan pihak pendukung lainnya.
- Menyediakan produk terbaik, serta layanan dan solusi yang bermanfaat dan bernilai tambah bagi pelanggan dan mitra usaha.
- Membangun dan mengembangkan kerjasama dengan berbagai pihak untuk memperluas jaringan ke seluruh dunia.
OUR SERVICES
Office Interior
Untuk perusahaan yang membutuhkan interior kantor baru atau renovasi, seperti ruang kerja, ruang rapat, lobby, restroom, dll
Residential Interior
Untuk anda yang menginginkan interior baru untuk rumah atau aparment, seperti ruang tamu, kamar tidur, dapur, kamar mandi, dll
Hotel Interior
Untuk hotel yang membutuhkan interior baru atau renovasi seperti kamar, kamar mandi, receptionist table, lobby area, toliet, dll
Hospital Interior
Untuk rumah sakit atau klinik yang membutuhkan interior baru atau renovasi seperti ruang tunggu, kamar pasien, kamar periksa, apotik, dll
Playground Interior
Kami juga melayani perancangan dan pembuatan interior untuk tempat hiburan seperti playground, kids corner dan kindergarten interior
Cafe & resto Interior
Untuk pelaku usaha kuliner yang membutuhkan interior baru atau renovasi seperti meja makan, kursi, konter kasir, dapur, dll
Building & Renovation
Kami juga menerima pekerjaan untuk perancangan, pembangunan, dan renovasi bangunan untuk ruko, rukan, atau bangunan khusus lainnya
Electrical & Mechanical
Sebagai one-stop-service, kami juga dapat melakukan pekerjaan instalasi listrik, cctv camera, AC, dan peralatan elektonik atau mesin lainnya
WHAT OUR CLIENTS SAY
- Service after sales nya sangat cepat, ketika complaint langsung direspon, dan saya sudah order dua kali loh.
- Saya sudah mulai pesan dari interior kamar tidur, kamar anak, dining room, living room. Dari kualitas mebel sampai kualitas pengecatan hasilnya sangat memuaskan. Rencana rumah saya yang lain akan pakai jasa mizantium lagi. Thank you mizantium..
- Dari sejak awal desain belum pernah tatap muka dengan pemilik mizantium. Karena saya kerja sebagai tenaga medis di Papua. Selama berlangsungnya pekerjaan, dari perencanaan sampai selesai, termasuk proses pembayarannya, saya hanya berkomunikasi melalui whatsapp atau email. Alhamdulillah hasilnya sangat memuaskan,
- Saya sibuk kerja dan kerja saya di Singapore, jadi hanya bisa komunikasi jarak jauh melalui WA,email, dan telpon. Saya pesan mulai dari kamar tidur utama, kamar anak, kitchen set, dan sofa. Hasilnya sangat memuaskan. Dan saya telah berikan beberapa referensi
WHY CHOOSE US
Panel yang kami buat kami pastikan bukan bahan sisa sambungan yang dilem, apabila meubel anda rusak dan ditemukan kondisi seperti itu maka akan kami ganti baru secara untuh.
Dengan harga kompetitif, kami memberikan kualitas produksi terbaik di kelasnya dan biaya dapat menyesuaikan dengan budget anda.